Realisasi bantuan untuk masyarakat seringkali menjadi sasaran Pungli. Akibatnya tujuan meringankan beban masyarakat tak kunjung terwujud. Untuk membrantas masalah tersebut, Ajam turun langsung memantau Program BSPS. Acep Jamaludin alias Ajam menjelaskan, sebagai anggota DPRD Kota Cimahi seringkali menerima aspirasi soal rumah tidak layak huni. Merespon hal ini, Ajam menyampaikan aspirasi […]