Presiden Joko Widodo menyampaikan untuk cinta produk dalam negeri. Pernyataan tersebut disampaikan oleh Presiden Jokowi saat membuka Rapat Kerja Nasional Kementerian Perdagangan (Kemenag), disamping itu, Presiden Jokowi pun menggaungkan untuk tidak membeli produk asing. “Produk-produk dalam negeri gaungkan, gaungkan juga benci produk-produk luar negeri. Bukan hanya cinta, tapi benci. Cinta […]